XAMPP adalah lingkungan pengembangan PHP yang paling populer.
XAMPP benar-benar gratis, mudah untuk menginstal distribusi Apache yang berisi MariaDB, PHP, dan Perl. Paket open source XAMPP telah dibuat sangat mudah dipasang dan digunakan.
Setelah download buka dan jalankan XAMPP anda:
1. jalankan (Start) Apache dan Mysql,
1. jalankan (Start) Apache dan Mysql,
2. Buka Browser anda bisa (disarankan) menggunakan chrome atau Mozilla lalu masukan alamat :
localhost/phpmyadmin
Klik pada Tab Database -> lalu masukan nama database -> kemudian tekan tombol Create
Atau menggunakan Syntak SQL :
Klik pada Tab SQL -> lalu ketikan perintah CREATE DATABASE nama_database
Penjelasannya : Database adalah sebuah file, jadi kita membat sebuahdatabase maka kita membuat sebuah File baru yang didalamnya masih kosong tanpa sebuah data seperti lembar kerja baru.
0 Comments